10 Jenis Ikan Paling Menyehatkan. Ikan merupakan sumber pangan kaya protein, vitamin D dan asam lemak esensial omega-3 yang penting bagi kesehatan tubuh. Yayasan Jantung Amerika Serikat merekomendasikan orang dewasa untuk mengkonsumsi setidaknya 2 porsi ikan seberat 3,5 ons per minggu, untuk menurunkan risiko terserang penyakit jantung. Namun, memang beberapa jenis ikan diketahui mengandung bahan pencemar dalam kadar yang cukup tinggi, seperti senyawa merkuri. Menurut Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat (FDA), wanita hamil, ibu menyusui dan anak-anak dapat dengan aman mengkonsumsi hingga 12 ons ikan rendah merkuri per minggu.
Baca selengkapnya >>
No comments:
Post a Comment