Ciri-ciri Ciblek Jantan
> Badan lebih besar
> Ekor lebih panjang dari yang betina.
> Bulu dada atas dan samping kanan kiri berwarna hitam.
> Bulu dada di bagian perut kuning keputih-putihan.
> Atas kepala hingga ke sayap warna abu-abu gelap
> Kalau Ciblek dewasa paruh bawah berwarna hitam
> Kicau, bunyi suara ciikrak ciikrak.
Ciri-ciri Ciblek Betina
> Badan lebih kecil
> Ekor lebih pendek dari yang jantan
> Bulu dada kuning keputihan
> Bulu atap kepala hingga ke sayap abu-abu pucat
> Pada burung dewasa paruh bawah berwarna putih
> Mempunyai alis berwarna putih di atas mata
> Kicau bunyi suara cineniin cineniin.
Agar lebih teliti lagi, sebaiknya tahu juga berbedaan Ciblek Prinia familiaris familiaris Dengan Prinia familiaris olivaces. Demikian beda atau ciri-ciri burung Ciblek Jantan atau betina, sekarang tergantung hobiis mau yang mana
No comments:
Post a Comment